Di tutorial kali ini, saya akan membagikan bagaimana caranya memasang tanda tangan di setiap postingan blog. Tentu saja hal ini mulai menjadi tren di kalagan para blogger dimana di setiap postingannya pasti ada tanda tangannya. Cara membuatnya pun sangatlah mudah dan gampaaang sekali. Lihat caranya di bawah ini yah :
1. Pergi ke situs http://www.mylivesignature.com
2. Masukkan nama kamu seperti yang terlihat di gambar di bawah ini.
3. Klik "Next Step". Kemudian kamu akan di berikan pilihan berbagai macam font tampilan tanda tangan yang akan di tampilkan di setiap postingan kamu. Seperti yang terlihat di gambar di bawah ini. Dan tentunya klik "Next Step" lagi setelah kamu menentukan pilihan kamu.
4. Kemudian, di step yang ke-3, kamu akan di suruh memilh ukuran tanda tangan yang akan di tampilkan, kamu pilih sesuai keinginan dan hati nurani yah hehehe. Lalu klik "Next Step".
5. Nah kalau di bagian ke-4, kamu akan di berikan pilihan untuk mengatur warna tanda tangan serta warna bacground tanda tangan kamu, pilih sesuai sama bacground postingan kamu saja biar lebih menarik dan matching :).
6. Dan kalau di step yang ke-5 ini, kamu disuruh memilih kemiriungannya, suka-suka kamu saja deh :) klik "Next Step" lagi jika sudah.
7. Dan untuk memasukkan Tanda tangan kamu ke dalam blogger, tinggal kamu klik saja gambar blogger seperti gambar di bawah ini.
Buka gambar di tab baru jika tidak kelihatan
8. Selanjutnya tinggal kamu masukkan username login blogger kamu, alamat url blog kamu, passwod blogger kamu dan klik "Post" deh.
Buka gambar di tab baru jika tidak kelihatan
9. Selesai deh, sangaaat mudah bukan ? ga pake kode yang ribet segala tinggal klak, klik saja hehehe
yuhui... hebat banget. bisa begitu ya? ahh, keren emang nih @hzndi.
ReplyDeleteheheh thanks pak :D
Deleteooo gitu toh caranya, btw ada koq postingan barunya di bawah postingan giveaway persahabatan, postingan giveaway kan sticky post jadinya nempel terus di atas tp di bawahnya ada postingan2 baru
ReplyDeleteoh begitu toh, ane kira ga ada postingan barunyta lagi, ntar ane komen deh seperti biasa
Deletesi aggan komennya cuma thanks doang nih
ReplyDeleteinfonya keren banget gan thanks ya gan membantu abis
ReplyDeletemakasih infonya,...sangat membantu buat saya yang sedang belajar ngeblog.
ReplyDelete