Siapa yang tidak ingin blog yang dimiliki dikunjungi oleh banyak pengunjung. Semakin banyak pengunjung dan semakin banyak orang yang membaca postingan kita, tentu memiliki kepuasan tersendiri bagi sang empunya blog. Dan untuk melakukan hal itu tentunya kita harus melakukan beberapa optimasi SEO di dalam blog kita sendiri. Selain tu juga harus berkomentar dan mengunjungi blog orang lain. Oke langsung saja ikuti langkah-langkah mudahnya di bawah ini, dan jangan lupa di perhatikan dengan seksama yah.
Menggunakan Meta Tag Untuk Membuat Lebih Ramah di Mesin Pencari
Langkah-langkahnya adalah :
1. Login ke Blogger.com
2. Klik Template --> Edit HTML --> Pilih Lanjutkan --> Cari kode <head> gunakan ctrl + f untuk lebih mudah dalam pencarian.
3. Hapus semua kode yang berada diantara kode <head> dan <b:skin><![CDATA[ lihat screenshot dibawah setelah penghapusan.
Buka gambar di tab baru jika tidak jelas |
<b:include data='blog' name='all-head-content'/> <b:if cond='data:blog.url == data:blog.homepageUrl'> <title>.....you blog title here.....</title> <meta content='-isi dengan deskripsi blog kamu disini-' name='Description'/> <meta content='Masukkan keyword yang berhubungan dengan blog kamu disini' name='Keywords'/> </b:if> <b:if cond='data:blog.pageType == "index"'> <title><data:blog.title/></title> <b:else/><title><data:blog.pageName/>Masukkan judul blog kamu disini, seperti tutorial blog dan SEO</title> </b:if> <b:if cond='data:blog.pageType == "item"'> <meta expr:content='data:blog.pageName' name='Keywords'/> </b:if>
NOTE :
- Deskripsi blog harus tidak lebih dari 140 karakter untuk pencarian optimal
- Ingat, keyword harus yang berhubungan dengan isi blog kamu.
5. Klik Simpan template.
6. Untuk langkah yang ke-6, kamu harus mengubah antarmuka blog kamu ke antarmuka yang baru, bukan yang lama. Lihat caranya disini. Setelah mengubah tampilan ke blog yang baru.
7. Klik Setelan --> Dasar --> kemudian kamu masukkan judul blog dan deskripsi blog kamu, misalkan hzndi.blogspot.com mempunyai judul dan deskripsi seperti gambar di bawah ini.
8. Masih di bagian Setelan, sekarang kamu klik Prefensi Penelusuran. Lihat di bagian Perayap dan Pengindeksan. Jika belum aktif, maka kamu aktifkan saja. Di bagian tersebut terdapat 2 bagian yakni,
- Robots.txt khusus
- Tag header robot khusus
9. Salin kode di bawah ini, Dan kamu masukkan kedalam kotak pengaturan robots.txt seperti pada gambar di bawah. Dan klik Simpan Perubahan jika sudah.
Disallow:
User-agent: *
Disallow: /search
Allow: /
Sitemap: http://www.nama-blog-kamu.com/feeds/posts/default?orderby=UPDATED
Buka gambar di tab baru jika tidak jelas |
10. Sekarang kita akan mengatur Tag Header Robots.txt, tinggal kamu lihat saja seperti pada gambar di bawah ini. Mudah kan ? tinggal centang-centang saja :) hehe. Dan jangan lupa klik Simpan Perubahan oke !
Buka gambar di tab baru jika tidak jelas |
11. Nantinya di setiap postingan kamu akan muncul sebuah kotak HTML online yang berfungsi untuk menulis deskripsi penelusuran postingan kamu. Masukkan saja beberapa kata yang menarik untuk menarik minat pembaca kamu. Kata-kata yang dimasukkan haruslah tidak lebih dari 140 karakter untuk pencarian yang lebih mantap ! Oh iya, deskripsi yang kamu masukkan adalah deskripsi tentang postingan kamu, tidak harus banyak, namun hanya sebagian kecilnya saja tetapi menyangkut semua isi dari postingan kamu.
13. Klik Template --> Edit HTML
14. Cari kode </body> dan salin kode di bawah ini, kemudian letakkan kode yang sudah kamu salin tadi di atas kode </body>. Ingat diatasnya !
<script type='text/javascript'>
//<![CDATA[
jQuery('a').each(function() {
// Let's make external links open in a new window.
var href = jQuery(this).attr('href');
if (typeof href != 'undefined' && href != "" && (href.indexOf('http://') != -1 || href.indexOf('https://') != -1) && href.indexOf(window.location.hostname) == -1) {
jQuery(this).attr("target", "_blank");
}
});
jQuery('a').each(function() {
// Let's make external links open in a new window.
var href = jQuery(this).attr('href');
if (typeof href != 'undefined' && href != "" && (href.indexOf('http://') != -1 || href.indexOf('https://') != -1) && href.indexOf(window.location.hostname) == -1) {
jQuery(this).attr("rel", "nofollow");
}
});
$(document).ready(function() {
$('img').each(function(){
var $img = $(this);
var filename = $img.attr('src')
$img.attr('alt', filename.substring((filename.lastIndexOf('/'))+1, filename.lastIndexOf('.')));
});
});
$(document).ready(function() {
$('img').each(function(){
var $img = $(this);
var filename = $img.attr('src')
$img.attr('title', filename.substring((filename.lastIndexOf('/'))+1, filename.lastIndexOf('.')));
});
});
//]]>
</script>
15. Simpan deh ! Dan sekarang blog kamu sudah Full Optimasi dan tentunya akan lebih ramah kepada mesin pencari !
Keuntungan dengan menggunakan cara ini adalah :
- Menampilkan Judul Blog dengan p enuhdi Search Engine.
- Deskripsi blog hanya muncul di Home Page blog kamu saat pencarian di Search Engine.
- Menamilkan Judul Posting Pertama dengan Nama Blog dari setiap Post atau Artikel Dalam Search Engine.
- Setiap postingan akan memiliki Meta Deskripsi yang berbeda karena kita bisa mengaturnya sendiri di bagian Deskripsi penelusuran.
- Mengurangi kesalahan Crawler, Pengindeksan dan robots.txt oleh mesin pencari.
- Tag Gambar Alt Secara Otomatis yang muncul pada semua halaman di Blogkamu.
- Membuat blog lebih SEO friendly !
kalau hanya menggunakan robot.txt kurang ga? atau sudah cukup?
ReplyDeleteSudah cukup, tapi kenap harus pakai robots.txt saja selama cara2diatas sudah saya beritahu ? mudah dan simpel juga kok :D langkahnya saja yang keliatan banyak heheh
Deletesaya dari dulu lum paham2 namanya SEO, habis bingung karna pengunjung meningkat tp PR ku turun hehehe dan alexa bengkak, giliran dulu pengunjung dikit malah langsing dan PR aduhai...
ReplyDeleteyang penting pengunjungnya yang banyak mba :)
Deleteku pakek meta tag aja gan . .yang ditaruh diatas head
ReplyDeletemeta tag bukannya di bawah head yah ?
DeleteManteff sob. Langsung dipasang kodenya. :D
ReplyDeleteyowman, bagus dong kalau langsung di pake :D
Deletemenyimak dulu ya gan, mencoba memahami luk... hhe....
ReplyDeleteheheh silakan agan :D
Deletekoq bisa nggak habis-habis sih ilmu soal blognya nih. hehe...
ReplyDeletehebaaatt.
hehe bisa aja nih si om :D
Deletewaduh..saya nih udah kapok ngobak2 HTML..
ReplyDeletedulu pernah iseng nngutak atik HTML blog karena pengen masukin kode smiley di postingan. EH ujung2nya blogku berantakan. **MaklumGaptek**
Sebenarnya blog banyak pengunjung antara enak dan tidak.
Engga enaknya, karena kita perlu banyak waktu untuk bisa balas kunjungan mereka. Kalo engga dikunjungi balik kesannya ga ramah!
lain kali di backup dulu :) mudah kok caranya selama mengikuti langkahnya :D
Deletehehe ya begitulah tapi enakan banyak pengnjung dong :D
cieeee agan ini tema blog nya baru cieeee :D
ReplyDeletenice info bang
iyah ni gan biar keliatan lebih fresh dan rapih hehe
DeleteDi coba dulu ah. Thank ya sob :D
ReplyDeletehehe iyah sob sama2 :D
DeletePunya saya udah full gan :)
ReplyDeletewaduh full apanya gan ?
Deleteini trik bagus dan bermanfaat, salam sukses sobat trimakasih
ReplyDeletebener banget gan :D
Deletemaaf aku datang lagi hehehe :)
ReplyDeleteselamat datang lagi mbae
Deletesip gan, ane mau terapin skrang, biar lebih disukai si google... hehehe
ReplyDeletebagus2 silakan di terapkan gan
DeleteWah agan ternyata master ya kalau soal yg beginian, cik awi salut deh dengan pengalamanya agan dalam soal blog.. Trimakasih telah berbagi ilmunya..
ReplyDeleteengga master kok gan ane juga masih belajar :D
Deletemencoba buat mengerti dulu sob....
ReplyDeleteterimakasih buat ilmunya....
Mantap nih postingan. Sebelum ini deskripsi blog q terlalu singkat tapi sekarang sudah deh. Cuma linknya masih lebih dari 100 sehingga beberapa mesin pencari sedikit kesulitan,
ReplyDeletemudah2n dengan make trik ini ga kesulitan lg yah gan
Deletewah ganti template ne ya sobat..?
ReplyDeleteiyah hehehe
DeleteSaya masih kesulitan Gan dengan yang beginian...Ijin nyimak dulu kalo dah paham langsung ane praktekin....BTW nice info Gan...
ReplyDeletesip gan sama2 makasih sudah datang
Deleteheheh thank you gan :D
ReplyDeleteoke silakan gan
ehm, mantap juga si. tapi ane masih ragu ragu gan, jadi belum di laksanaain. ane mau mempelajari dulu polanya, ntar klo mentok, kesini lagi :D heheheh. itu yang nomer sebelas baru tau ane gan :D
ReplyDeleteoke2 :) kalau nomor 11 penting juga tuh gan, jadi bsa pasang meta tag sendiri :)
Deletegue udah tag kasih ini belum yaaah -_-"
ReplyDeleteduuuh lupa ...
mau dikasih lagi takutnya malah eror nanti
Ikuti aja langkah diatas, g eror dah :D
Deletewah, saya malah takutnya ngoprak ngoprak robot.txt gan, jika salah, malah Mesin Pencari lama mengindex artikel kita, o iya, btw, balas di artikel saya y gan, hehehe, pengen belajar banyak dr agan :D
ReplyDeleteom sekalian mau tanya ni,
ReplyDeletekalo misalnya kita pakek deskripsi dengan metode ini:
judul posting, judul blog, judul posting
apakah itu dianggap spam ?
wah panjang sekali ya om caranya
ReplyDeletedi bookmark dan di pahami dulu lah :D
Makasih nih informasinya sangat bermanfaat sekali...
ReplyDeletesaya mau tanya sobat tapi gpp yaa agak meleset sedikit dari topik di atas.saya heran melihat subscriber feedburner saya, kenapa yaa subscribenya tiba tiba jadi Nol padahal kemarin sudah 150 lebih subscribenya ? Tolong di balas yaa sobat di blog saya..
ReplyDeleteterimakasih sebelumnya.
thx infonya
ReplyDeleteThanks sob.,
ReplyDeleteInfonya bermanfaat banget.,
Akan saya coba praktekin.,
Kalau boleh saya tanya.,
Kalau sudah di ganti meta tag seperti panduan di atas, untuk keywordnya boleh nggak sih di tambahin atau di kurangin.,
Thanks.,
gan ane mau nanya ane dah ketebu kode body dan disuruh ditaruh di atasnya tapi nah masalahnya tulisan diatas body sebelum di edit tu di apus gk ya???
ReplyDeleteSudah saya terapin semuanya di blog saya, moga2 ada perubahan :)
ReplyDeleteKang tolong dijelasin napa itu yg ada di tag header, yang no arsip. nosnipet, noodp pa artinya biar gak bingung amat..
ReplyDeleteWah ternyata ada pengaturan khusus,.. supaya cepat terindex google,. aku coba nih,.. makasih informasinya,...
ReplyDeletesangat bermanfaat sekali. makasih langsung praktek
ReplyDeletebingung juga ni gan banyak yang beda2 untuk seting Tag header robot khusus apa in settingan in bsa cpat terindex robot google ya,,saya sdh terpkan settingn nya,mdh2n ad perbhn,,
ReplyDeleteklo untuk blogdetik gimana mbah?
ReplyDeletesip gan...tutorialnya
ReplyDelete