Wednesday, February 22, 2012

Cara Membuat Energy Saving Mode pada Blogger

 

Biasanya kita menemukan beberapa blog yang jika kita tinggal beberapa saat akan tampil seperti tampilan diatas, nah itulah Energy Saving Mode, yang artinya bisa menghemat daya penggunaan baterai pada laptop atau pengurangan daya pada komputer kita. kalau sobat blogger ingin membuat seperti itu, bigini langkah2nya :

1. Masuk ke akun blogger kamu.

2. Klik Rancangan --> Edit HTML --> Centang Expand Template Widget dan jangan Lupa di back up dulu template kamu sebelum meng-edit.

3. Cari kode dibawah ini dan gunakan CTRL +F untuk mempermudah pencarian.
</head>

4. Copas kode dibawah ini dan taru diatas kode </head>
<script language='javascript' src='http://www.onlineleaf.com/savetheenvironment.js' type='text/javascript'/> 
5. Simpan Template, Mudah bukan ?

Postingan Terkait:

5 comments:

Komentarmu menunjukan kecerdasanmu, Kalau komentar cuma buat cari link buat apa ? :)

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More